6 Build & Emblem Grock Tersakit 2024

Build Grock Tersakit – Membahas tentang game Mobile Legends tentu tidak akan ada habisnya, sebab Moonton sebagai pembuat game Mobile Legends selalu memberikan event-event terbaiknya.

Nah pada kesempatan kali ini Ulingame akan membagikan informasi mengenai pemilihan build Grock tersakit beserta penggunaan emblem yang baik dan benar agar bisa memberikan damage besar serta permainan lebih maksimal.

Tentu para pemain Mobile Legends sudah tidak asing lagi dengan hero ini yang memiliki role Tank, namun memiliki damage besar yakni Grock. Pada patch kini Grock sangat populer di posisikan di Exp lane alias offlaner. Ketika menggunakan hero ini tentu kalian membutuhkan kombinasi build Grock tersakit.

Para penggemar game Mobile Legends tidak perlu khawatir, sebab pada di bawah ini sudah Ulingame siapkan beberapa susunan build Grock tersakit yang bisa kalian gunakan.

Grock Mobile Legends

Grock Mobile Legends Build Grock Tersakit

Grock merupakan hero di Mobile Legends paling populer karena memiliki role Tank namun bisa menghasilkan damage besar. Selain itu Grock dikenal sebagai hero paling mengesalkan, sebab Grock bisa dengan mudah mengganggu core lawan yang sedang melakukan farming. Tidak hanya itu saja, bahkan Grock dapat mencuri buf dari lawan menggunakan skill 1 dan ultimate yang dimiliki oleh Grock.

Pada Patch season sekarang, Grock telah mendapatkan buff, nah Grock pada META saat ini sering digunakan untuk mengisi posisi Exp lane. Seperti yang kalian ketahui, pada pertandingan MPL Season 9 RRQ vs Evos di match ke 3 R7 telah menggunakan hero Grock sebagai Exp Lane. Karena Grock bisa dengan mudah clear minion lane dengan cepat menggunakan skill 1 bisa memberikan damage tersakit.

Nah sebelum kalian mengetahui apa saja Build Grock tersakit yang telah R7 gunakan kemaren saat pertandingan melawan Evos. Para pemain wajib mengetahui terlebih dulu kelebihan dan kekurangan dari hero Grock beserta statistik di bawah ini.

Kelebihan Grock

  1. Durabilitas tinggi
  2. Memiliki Skill Stun
  3. Mobilitas sangat cepat karena memiliki movement speed cepat
  4. Dapat Menghasilkan damage sangat besar
  5. Combo skill mematikan
  6. Mudah Melakukan gengking lawan

Kekurangan Grock

  1. HP Rendah
  2. Sulit di kuasai oleh pemain pemula
  3. Mudah mati

Statistik Grock

HP2819Mana430
HP Regen8.4Mana Regen12
Physical Attack135Magic Power0
Physical Defense21Magic Defense15
Attack Speed1.01Movement Speed260
Attack Speed100%

Build Grock Tersakit

Setiap player Mobile Legends tentu memiliki pilihan build tersakit nya masing-masing. Sebab di dalam Mobile Legends build tersakit akan menyesuaikan lawan yang akan di hadapi ketika di lane. Nah bagi kalian yang masih bingung memilih build Grock tersakit apa saja, di bawah ini ada beberapa susunan build Grock tersakit yang bisa kalian gunakan supaya bisa menghasilkan damage besar.

Nama Build TersakitEfek BuildIcon Build
Tough Boots ($700)+40 Movement Speed
+22 Magical Defense
Tough Boots Build Grock Tersakit
Blade of Heptaseas ($1950)+70 Physical Attack
+250 HP
Blade Of Heptaseas
Blade of Despair ($3010)+160 Physical Attack
+5% Movement Speed
Blade Of Despair 1
Malefic Roar ($2060)+60 Physical AttackMalefic Roar 2
Rose Gold Meteor ($2120)+60 Physical Attack
+30 Magical Defense
+5% Physical Lifesteal
Rose Gold Meteor 1
Immortality ($2120)+800 HP
+30 Physical Defense
Immortality 1

Emblem Grock Tersakit

Emblem Grock Mobile Legends Build Grock Tersakit

Nah untuk penggunaan emblem Grock tersakit juga tidak boleh sembarangan, sebab emblem di ML sangatlah berpengaruh ketika di Land of Dawn.

  1. Slot Emblem : Agility Level 3 (Movement Speed +6.00%)
  2. Slot Emblem : Invasion Level 3 (Physical PEN +6.00)
  3. Talent : High and Dry Level 1 (Saat berhadapan dengan satu hero lawan, Damage yang diberikan akan menambah damage 7%)

Battle Spell Grock Tersakit

Battle Spell Flicker Grock Build Grock Tersakit

Selain membutuhkan Item Grock tersakit dan emblem, kalian juga harus menambahkan Battle Spell. Penggunaan Spell tentu sangat penting ketika kalian bermain ML di mode Classic maupun Ranked. Namun Uligame akan merekomendasikan untuk para pemain saat menggunakan Grock alangkah baiknya memakai Spell Flicker.

Sebab ketika Early game atau menggunakan Build Grock tersakit kalian mudah tergangking atau tereliminasi. Oleh karena itu, Ulingame sarankan untuk memakai Flicker. Karena Flicker sendiri memiliki kelebihan yakni bisa menghindari gangking dari lawan yakni seperti pindah tempat atau mengejar lawan.

Akhir Kata

Itu dia pembahasan dari Ulingame mengenai Build Grock tersakit yang bisa kalian gunakan agar bisa mendapatkan kill banyak. Semoga pembahasan diatas bisa bermanfaat serta membantu pemain yang masih bingung memilih build Grock tersakit.

Tinggalkan komentar